Cara Mudah Membuat Kolom Banner Di Blog

Sobat semua pasti sudah tau dong dengan kotak banner yang fungsinya bwat menyimpan iklan, contohnya seperti yang di sidebar blog ini,untuk membuatnya ikuti langkah-langkah di bawah ini :




  • Login ke blogger dengan ID Sobat




  • Pilih Tata Letak




  • Pilih tab Edit HTML




  • Centang Expand Templat




  • Kemudian cari kode <b:skin><![CDATA[




  • Copy paste kode CSS di bawah ini dan simpan sesudah kode <b:skin><![CDATA[

    #Box-Banner-ads {
    margin: 0px;
    padding: 5px;
    text-align: center;
    }
    #Box-Banner-ads img {
    margin: 0px 4px 4px 0px;
    padding: 3px;
    text-align: center;
    border: 1px solid #c0c0c0;
    }
    #Box-Banner-ads img:hover {
    margin: 0px 4px 4px 0px;
    padding: 3px;
    text-align: center;
    border: 1px solid #333;
    }





  • Simpan Template




  • Kemudian masuk ke elemen halaman dan pilih HTML JavaScript dan Copy/paste kode di bawah ini kedalamnya

    <div id="Box-Banner-ads">

    <a target="_blank" href="http://artikelpedian.blogspot.com.html"><img border="0" alt="ads" src="isi dengan url gambar banner kamu.jpg" /></a>

    <a target="_blank" href="http://artikelpedian.blogspot.com.html"><img border="0" alt="ads" src="dengan url gambar banner kamu.jpg" /></a>
    <a target="_blank" href="http://artikelpedian.blogspot.com.html"><img border="0" alt="ads" src="dengan url gambar banner kamu.jpg" /></a>
    <a target="_blank"href="http://artikelpedian.blogspot.com.html"><img border="0" alt="ads" src="dengan url gambar banner kamu.jpg" /></a>

    </div>





  • Terakhir simpan template Sobat




  • Untuk menambahkannya sobat tinggal copy/paste kodenya.

    Ket: ganti Link yang berwarna Biru dengan link sobat beserta link bannernya..

    selamat mencoba...........................